Skip to main content

Posts

Featured

Cargo Rail Express dan MKP

         Minyak Kayu Putih (MKP) menjadi viral dan naik daun di saat  pandemi covid-19.  Keberadaan minyak kayu putih ini sempat tenggelam seiring maraknya peredaran aromatheraphy merk-merk import, khususnya di kota besar.        Bicara MKP, aku jadi ingat sahabat keluarga kami Harun dan Non, yang sudah kami kenal sejak 40 tahun lalu. Non putri H. Abdulalie yang memproduksi MKP merk Menjangan-Kasuari di Ambon sana.  Dulu kami sering memakai MKP dari Non, sekedar untuk menghangatkan tubuh. Prof.Dr.Idrus Paturusi mantan Rektor UNHAS yang dirawat menderita Covid-19 akhirnya sembuh dengan dukungan penggunaan MKP. Selain mempunyai efek sebagai antibakteri dan anti jamur, ternyata juga menginaktivasi airborne virus. Selain itu, 1,8-cineol merupakan zat aktif minyak kayu putih yang bisa sebagai anti inflamasi. Kandungan eucalyptusnya berfungsi sebagai ekspektoran, mukolitik dan decongestan. Demikian ditulis Dr. Idrianti Idrus Sp.KK putri mantan rektor itu. MKP ini jadi trending sejak Mentan

Latest Posts

SILATURAHMI KURMA

SILATURAHMI PISANG

BUNGA TELANG DALAM WADAH TRADISIONAL

USIA TANPA BATAS BERKARYA

PILATES - OLAH GERAKKU

AKU JUGA PERNAH KEBANJIRAN